duduk manis, memperhatikan sebuah kotak bersampul biru,
berharap benda itu terbuka dengan sendirinya.
Sampai kapan?
entahlah..
berhari aku menanti, dan belum juga terbuka
ah aku jadi enggan berharap..
seorang wanita lari tergopoh dan memungut kotak itu.
menatapku sebentar, lalu membawa pergi benda itu
baiklah, kotak itu ada pemiliknya..
aku tersenyum.
belum rezeki ra..
No comments:
Post a Comment